Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2023

Target Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Kuartal II-2023 capai 5,1 Persen

Optimisme pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal kedua tahun 2023 di kisaran 5,1 persen. Laju pertumbuhan ekonomi itu didukung oleh peningkatan konsumsi rumah tangga dan investasi. Konsumsi rumah tangga meningkat didorong oleh terus naiknya mobilitas, membaiknya ekspektasi pendapatan, dan terkendalinya inflasi, serta dampak positif dari Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) dan pemberian gaji ke-13 kepada Aparatur Sipil Negara.       Pada kuartal kedua ini pertumbuhannya lebih baik karena sekarang mobilisasi makin bagus dan kemarin ada hari libur, orang-orang pada belanja karena ada gaji ke-13 dari ASN. Beberapa faktor diatas dapat menjadi alasan untuk dijadikan perkiraan pertumbuhan ekonomi Indonesia dari sekitar 5 persen akan menuju ke sekitar 5,1 persen. selain daripada itu masih banyak faktor faktor lain yang menjadi alasan untuk membuat target pertumbuhan ekonomi diatas angka 5 persen.        Bank Indonesia mencatat investasi juga meningkat, lebih lanjut, investasi yang menin

Indonesia Kembali Naik Kelas Jadi Negara Berpenghasilan Menengah Atas

Indonesia telah kembali menjadi negara berpenghasilan menengah atas. Masuknya Indonesia dalam kategori berpendapatan menengah atas karena ekonominya tumbuh kuat sebesar 5,3% pada 2023 sehingga gross national income atau GNI per kapita Indonesia naik 9,83% pada tahun lalu.Gross National Income (GNI) per kapita atau pendapatan per kapita Indonesia naik sebesar 9,83% yaitu menjadi US$ 4.580 di 2022, sedangkan di 2021 tercatat sebesar US$ 4.170 dollar AS. Masuknya Indonesia dalam kategori berpendapatan menengah atas karena ekonominya tumbuh kuat sebesar 5,3% pada 2023. Hal itu pun mendorong GNI per kapita Indonesia naik 9,83% pada tahun lalu. Dalam klasifikasi terbaru pendapatan per kapita di Indonesia pada 2023 berada di level US$ 4.580. Jumlah itu masuk ke dalam kategori negara upper middle income country yang klasifikasi pendapatan per kapitanya mulai dari US$ 4.256-13.025. Perlu diketahui, Indonesia sudah pernah masuk ke dalam kelompok negara menengah atas pada 2020, tetapi karena pand